Pulau Tarete
terletak di Tanjung Hompetang Pulau Bukide (Kampung Bukide Timur). Pulau Tarete ini merupakan Pulau Batu dan
memiliki vegetasi tanaman batu/karang.
Menurut cerita nama tarete karena pulau
ini merupakan pulau persinggahan nelayan (tempat singgah) dikala nelayan akan
melakukan aktifitas melalut (tempat beristirahat dikala kelelahan saat
mendayung perahu (dulu nelayan tidak mengenal motor laut / mesin laut)
Pulau Tarete ini memiliki garis lingkar pulau sepanjang
60 mater dengan ketinggian dari
permukaan laut disaat air turun terendah adalah 6 mater.
0 comments:
Post a Comment