Selamat Datang di Blog Wisata Sangihe bersama saya Stevenly Takapaha, Ayo ke Sangihe Negeri yang penuh dengan Pesona Mari Jaga dan Nikmati Keindahan Alam Sangihe, Lestarikan Kekayaan Budayanya juga nikmat Kulinernya

Pulau Balontohe

Pulau balontohe
Pulau Balontohe

Pulau  Balontohe  teretak di Kecamatan Nusa Tabukan, ibarat Batu yang tersembul kepermukaan laut menjulang  seolah – olah akan membela cakrawala, namun dibawah kaki pulau batu ini terbentuk seperti  Batu dasar dalam ukuran yang sangat besar.  Pada Pulau batu  yang menyembul ini terdapat vegetasi   pohon batu /karang. Dilokasi ini memiliki potensi penangkapan ikan yang sangat besar.  

Pulau balontohe
Pulau Balontohe Photo By Dony Pudihang

Pulau Balontohe ini banyak dikunjungi oleh  nelayan yang tidak terbatas pada nelayan  Nusa Tabukan    akan tetapi banyak juga nelayan dari Kecamatan Tabukan Selatan, Tabukan Tengah, Tabukan Utara dan Kendahe bahkan  dari Tahuna, Manganitu serta Tatoareng banyak yang datang menangkap ikan di  Gugusan Pulau Balontohe dan sekitarnya



Posisi Pulau Balontohe Mark By Opi Kansil

0 comments: